Di era milenials ini, Traveling atau jalan-jalan atau melancong adalah salah satu kebutuhan yang harus dipenuhi, untuk mereleksasikan kembali pikiran setelah rutinitas bekerja di tiap harinya.
Namun terkadang, sebagian dari mereka memiliki modal yang minim untuk Traveling. Maka dari itu, mereka mencoba memulai bisnis melalui hobi mereka, yaitu Traveling atau jalan-jalan. Menjadi blogger adalah salah satu cara berbisnis dalam Traveling. Dengan menjadi blogger, mereka dapat menghasilkan uang melalui tulisannya yang akan di-post di website pribadi, atau website klien. Selanjutnya, open trip adalah salah satu unit bisnis berprofit yang tidak diragukan lagi. Mereka mengakomodasi kebutuhan para pelancong, mulai dari akomodasi transportasi, sampai tour guide.
Maka dari itu, acara Diskusi Interaktif ‘Jalan-Jalan Jadi Cuan’ di Fitand Co Space ini diharapkan dapat memberi spirit bagi para pelancong untuk tetap menghasilkan cuan/profit saat mereka menyalurkan hobinya, yaitu Traveling atau jalan-jalan.
Talkactive "Jalan-Jalan Jadi Cuan"
Pembicara : Bernavita & Yosfiqar Iqbal
https://www.instagram.com/kening_lebar/
https://www.instagram.com/bernavita/
Hari : Minggu
Tanggal : 18 Aug 2019
Waktu : 13.00 - 16.00
Tempat : Fitand Co Space
Jl. Pecenongan Raya No.72
Redtop Complex D7, Jakarta Pusat
Investasi Ilmu
Ticket IDR 150.000
Benefit :
Nertworking
Free flow drinks & Snacks
Special Voucher Fitand Co Space Value IDR 500.000
"The CREATIVE, FIT and PROPER SPACE"